Komponen standar pelayanan yang terkait dengan proses
penyampaian pelayanan
Komponen standar pelayanan yang terkait proses
pengelolaan pelayanan internal organisasi
Tersedia di masing-masing Lantai dan Ruang Pelayanan
Tersedia di tiap Ruang Tunggu dan tiap Ruang Pelayanan
Pengambilan Nomor Elektronik dan Mandiri
Toilet Pria dan Wanita
Tersedia di Ruang Tunggu
daftar dokter gigi dan dokter umum
Siap melayani
Terdapat di setiap Klinik Dental Unit yang memadai
Rontgen Panoramic
Rongen Dental
Hand rub yang di tempel pada dinding
Edukasi dan Informasi bagi pasien atau pengunjung RSKGM Kota Bandung
untuk pelanggan yang menggunakan kursi roda dapat memakai jalan ini
Tata Tertib di Lingkungan Pemerintah Kota Bandung
I. Hari dan Jam Kerja
a. Hari Senin s.d Sabtu : Pkl. 07.30 - 14.30
- Istirahat : Pkl. 12.00 - 12.45
b. Hari Jum'at : Pkl. 07.30 - 14.30
- Istirahat : Pkl. 11.30 - 12.45
Sumber Surat Edaran WK No : 800/SE.044-BKD tanggal 29 Maret 2016
II. Pakaian Seragam Kerja
a. Hari Senin : PDH Warna Khaki
b. Hari Selasa : PDH Warna Khaki
c. Hari Rabu : PDH Kemeja Putih
d. Hari Kamis : PDH Khas Daerah (Budaya Sunda)
e. Hari Jumat : PDH Batik
f. HAri Sabtu : Bebas Rapi dan Sopan
Sumber Surat Edaran WK No : 063 Tahun 2019
Kode etik Pegawai di Lingkungan Pemerintah Kota Bandung
Kami Pegawai di Lingkungan Kota Bandung akan bersungguh-sungguh mentaati dan menjalankan kode Etik kami sebagai berikut :
Sumber : Keputusan Walikota Bandung No : 800/Kep.160-Inspektorat/2011 Tanggal 9 MAret 2011
Website RSKGM :
https://rskgm.bandung.go.id/
Twitter RSKGM :
@rskgm_bandung
Leaflet
Anjungan Informasi
Instagram RSKGM :
@rskgm.bandung
Pelayanan Pengelolaan
Pengaduan
Hotline Service :
022 - 4234058
Email RSKGM :
rskgm.bandung@gmail.com
Visi Kota Bandung
Terwujudnya Kota Bandung Yang Unggul, Nyaman, Sejahtera Dan
Agamis
Visi Pelayanan Rskgm Kota Bandung
Menjadi Rumah Sakit Unggulan Dibidang Pelayanan
Kesehatan Gigi Dan Mulut Yang Bermutu, Terjangkau, Informatif Dan Memuaskan
Masyarakat
Misi 1 Kota Bandung
Membangun Masyarakat Yang Humanis, Agamis, Berkualitas Dan Berdaya Saing
Misi Pelayanan
1. Memberikan Pelayanan Kesehatan Gigi Dan Mulut Yang Terbaik Bagi Seluruh
Lapisan Masyarakat
2. Mengembangkan Kualitas Sumber Daya Manusia Sesuai Dengan
Perkembangan Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi
3. Mengembangkan Penyediaan Sarana Dan Prasarana Rumah Sakit
Yang Memadai
Motto Pelayanan RSKGM Kota Bandung
Memberikan Pelayanan Yang Terbaik Hari Ini
Sekalipun Hal Yang Terkecil
Maklumat Pelayanan
Dengan ini , kami seluruh jajaran RSKGM Kota Bandung siap melayani anda sepenuh hati sesuai kompetensi kami dengan sabat ikhlas, ramah dan profesional